NATAL SBH

PERAYAAN NATAL SBH 2025

Tema Natal  : " GOD'S CALLING "
SubTema Natal  : " Tuhan memanggilku untuk dekat dengan-Nya dan melakukan kehendak-Nya. ( Roma 8 : 30 ) "

  05 Desember 2025   GBI Madison Square
NATAL SBH 2025

SEKOLAH BUKIT HERMON - Ibadah NATAL Sekolah Bukit Hermon yang dilaksanakan pada tanggal 05 Desember 2025, di Gedung Gereja GBI Madison Square. Tema Natal 2025 : GOD'S CALLING, dengan SubTema Natal : Tuhan memanggilku untuk dekat dengan-Nya dan melakukan kehendak-Nya. ( Roma 8 : 30 ) memberi makna Setiap orang Kristen dipanggil untuk menjadi terang, memuliakan Tuhan, dan mewujudkan kasih serta damai di dunia ini.


# DOKUMENTASI FOTO BERSAMA

Foto Bersama Siswa/i TK Bukit Hermon GNI, Metland, SD BUkit Hermon Kelas 1 - Kelas 6, beserta Team Guru SBH.


Perayaan Natal Sekolah Bukit Hermon, merupakan momentum yang dinantikan oleh banyak siswa dan guru. Ini adalah waktu untuk merayakan kebersamaan, berbagi kebahagiaan, dan menumbuhkan semangat toleransi di antara seluruh warga sekolah.

# IBADAH NATAL SBH 2025

Pra Ibadah Natal, Ibadah Perayaan Natal yang meliputi : Pray Praise & Worshp, Firman Tuhan, dan Penyalaan Lilin Natal.


# PERSEMBAHAN ACARA NATAL SBH 2025

Persembahan Acara Natal SBH, yang meliputi : Opening Natal SBH, Persembahan Pujian, Tarian / Dance, Puisi dan Drama Natal.